Headlines News :
Home » » Tips dan Tricks Membuat Desain Kartu Lebaran

Tips dan Tricks Membuat Desain Kartu Lebaran

Written By admin on Rabu, 31 Juli 2013 | 02.18

Karakter Desain Kartu Lebaran
Konsep dan karekter desain kartu lebaran yang sering saya  lihat dan saya buat biasanya bernuansa islami dengan mengguankan font kaligrafi  atau font sejenisnya. Warna yang sering dipergunakan untuk desain kartu  lebaran ini biasanya warna hijau, hitam, atau oren dan sunset. Selain warna adapula yang  mendominankan gambar sebagai backgroun atau point utama desain seperti gambar  masjid, ketupat, mekah, dan padang pasir. Sampai saat ini, tidak ada ketentuan  yang baku untuk membuat desain kartu lebaran tetapi semuanya terserah anda.

Tips Agar Kartu Lebaran Menarik 
Gunakanlah font yang elegant, jangan terlau banyak  menggunakan warna, pilihlah ukuran yang sesuai dan mudah untuk dibawa. Jika  anda ingin membuat desain kartu lebaran yang unik, gabungkanlah desain anda dengan teknik cetak seperti : menggunakan warna spot, embos, spot UV,  atau di foil. Maka jika prosesnya sudah benar mungkin saja desain kartu lebaran  yang anda buat menjadi desain kartu lebaran yang unik dan banyak disukai oleh  banyak pelanggan.

Tips Mencari IDE untuk Desain Kartu Lebaran
Untuk memulai membuat desain kartu lebaran ini, sudah  pasti anda membutuhkan sebuah konsep dan ide.  Ide dan konsep bisa datang dari mana saja, contohnya dari internet. Di internet  banyak sekali contoh desain kartu lebaran, anda bisa mendownload dan andapun  bisa mengembangkan desain mereka menjadi desain yang baru dan mempunyai  kualitas yang bagus. So, slamat mencoba!
Share this article :
Comments
0 Comments

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Home | About Us | Disclaimer | Privacy Policy | Contact Us
Support : Mas Template | Animasiku | IT Suport | Blogger
Copyright © 2013-2016. Belajar Komputer - All Rights Reserved
Divisi IT SD Negeri 1 Patukangan
Jl. Wali Gembyang No. 21 Patukangan Kendal Pos 51311
E-mail : sd1patukangan@gmail.com | Telpon : +62-294-384450